Statistik Pariwisata Kota Tanjungpinang 2023 - Badan Pusat Statistik Kota Tanjung Pinang

Layanan Pengaduan BPS Kota Tanjungpinang dapat diakses melalui beberapa saluran, yaitu dengan datang langsung ke Kantor BPS Kota Tanjungpinang, melalui WhatsApp di nomor 0813-6322-8686, email ke bps2172@bps.go.id, formulir online di s.bps.go.id/pengaduanbpstpi, atau melalui media sosial Instagram @bps_tanjungpinang. Keluhan juga dapat disampaikan melalui lapor.go.id.

Layanan dan Pengaduan dapat disampaikan melalui : 0813-6322-8686

Statistik Pariwisata Kota Tanjungpinang 2023

Nomor Katalog : 8401014.2172
Nomor Publikasi : 21720.24021
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 4 Desember 2024
Bahasa : Indonesia dan Inggris
Ukuran File : 0.89 MB

Abstraksi

Statistik Pariwisata Kota Tanjungpinang 2023 disusun berdasarkan data dari Direktorat Jenderal Imigrasi Pelabuhan Internasional Sri Bintan Pura dan data Survei Jasa Akomodasi bulanan (VHTS) serta data-data pendukung lainnya. Data yang disajikan dalam publikasi ini mencakup jumlah kunjungan wisatawan mancanegara ke Kota Tanjungpinang. Selain itu juga disajikan data Tingkat Penghunian Kamar (TPK) jasa akomodasi, tingkat penghunian tempat tidur, dan rata-rata lama tamu menginap. Lokasi Kota Tanjungpinang yang cukup strategis yaitu dekat dengan negara seperti Singapura dan Malaysia menawarkan berbagai daya tarik, yang membuat Kota Tanjungpinang menjadi salah satu tujuan yang banyak digemari warga dari negara-negara tersebut. Saran dan kritik yang bersifat membangun sangat kami harapkan demi lebih sempurnanya penyusunan publikasi Statistik Kota Tanjungpinang pada tahun-tahun berikutnya. Kami berharap degan terbitnya publikasi ini dapat dijadikan bahan informasi bagi semua pihak dalam menentukan perencanaan dan kebijakan pada periode mendatang.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Tanjungpinang (BPS-Statistics of Tanjungpinang Municipality)Jl. W. R. Supratman No. 01 Km. X Kota Tanjungpinang Provinsi Kepulauan Riau 29125; Telp: (0771) 4442004 ; E-mail: bps2172@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik